PSP Mobile merupakan aplikasi yang digunakan orang tua untuk membayar tagihan sekolah, memberikan uang saku ke anak, dan membayar donasi secara online. Aplikasi ini memiliki fitur-fitur seperti pembayaran tagihan, top up saldo, monitoring kehadiran anak, dan informasi sekolah.
Judulnya aplikasi sekolah pintar. Faktanya sama skali gak pintar!!!! Top up saldo bayar 2500. Mana repot lagi top up nya hrs via BSI. Udh top up jg bermasalah, saldo gak masuk di aplikasi. Lapor dulu tunggu dulu bbrp hari sampe diproses. Pokonya ngeselin banget!!!!
Aplikasi Digital Bisnis (Katalis)We started from the education industry, helping them with digital card solutions for CLOSE LOOP transaction, door access card, parking card, and card for buying snack or juice in vending machine. The card is connected with parent mobile apps. Katalis is used by School, University, Hospital, Apartment, Residential, Community, Company etc
Judulnya aplikasi sekolah pintar. Faktanya sama skali gak pintar!!!! Top up saldo bayar 2500. Mana repot lagi top up nya hrs via BSI. Udh top up jg bermasalah, saldo gak masuk di aplikasi. Lapor dulu tunggu dulu bbrp hari sampe diproses. Pokonya ngeselin banget!!!!
TATACARA PENGGUNAAN PSP MOBILE
TEKNOLOGI KARTU INDONESIA
Dokumentasi PSP MOBILE
PSP Mobile merupakan aplikasi/website yang digunakan oleh orang tua siswa untuk membayar tagihan, melakukan donasi dan monitoring mutasi saldo.
Di masa yang semakin canggih saat ini, kebutuhan bisnis suatu kelompok atau individu dapat dipenuhi dengan teknologi, salah satunya adalah TRANSAKSI DIGITAL
Transaksi digital merupakan bentuk perkembangan teknologi yang memudahkan masyarakat dalam melakukan transaksi untuk membeli produk dan/atau jasa, berinvestasi, membayar tagihan maupun menggunakan jasa perbangkan melalui perangkat yang digunakan dan terhubung dengan internet serta difasilitasi sebuah apikasi.
Dunia Pendidikan menjadi sektor yang sangat terdampak oleh kemajuan teknologi, orang tua, siswa dan guru/karyawan sekolah merupakan segitiga emas yang mau tidak mau harus beradaptasi dengan teknologi.
Mobile Aplikasi berfungsi:
CARA INSTALL APLIKASI PSP MOBILE
1. Aplikasi bisa diinstal menggunakan Handphone dengan system operasi IOs atau Android dan bisa diunduh melalui AppStore ataupun Playstore dengan kata kunci PSP MOBILE
2. Masukan username dan password
Lihat Financial Selengkapnya